Memahami Dominasi Otak untuk Membangun Hubungan yang Kuat
Sebagai orang tua, kita pasti ingin memberikan yang terbaik bagi anak-anak, termasuk dalam hal komunikasi. Tapi, pernahkah kamu bertanya-tanya mengapa anakmu kadang sulit dipahami atau diajak bicara? Nah, salah satu faktor yang bisa memengaruhi hal ini adalah dominasi otak mereka. Setiap anak memiliki dominasi otak yang berbeda, yaitu visual, auditori, atau kinestetik. Dominasi ini memengaruhi … Baca Selengkapnya